SEHARI BERSAMA RARA; MENGENAL JAM DAN WAKTU

SEHARI BERSAMA RARA; MENGENAL JAM DAN WAKTU

Rp. 45.000 | Stok: 0

Ayah bunda, buku ini disusun untuk menunjang kegiatan anak usia dini dalam mengenalkan konsep jam dan waktu. Pengetahuan tentang waktu perlu diajarkan kepada anak usia dini agar anak dapat berlatih kemandirian, disiplin, dan akan menghargai waktu. Disusun dalam bentuk cerita dan ilustrasi menarik yang menggambarkan suasana jalan ceritanya. Dengan penyajian seperti ini, anak dapat dengan mudah dan terasa menyenangkan belajar tentang jam dan waktu. Tidak hanya itu, cerita di dalamnya mengandung banyak pesan positif dan mengedukasi untuk membentuk tumbuh kembang anak. Yuk! Kita ikuti jalan ceritanya dan pelajari jam dan waktunya.

Share On
  • Product Description

    Bagi anak-anak usia 4 – 5 tahunan, pengertian tentang “sekarang”, “yang lalu” dan “akan datang” masih sangat kabur. Ia hanya kenal waktu sekarang, waktu miliknya sesuai caranya berpikir yang masih sangat berpusat kepada kebutuhannya sendiri. Kekaburan ini dapat kita amati dari pernyataan-pernyataan khas anak di rentang usia ini, seperti “Saya sudah makan besok”, atau “Kemarin saya mau mandi, lalu ikut Bunda”. maka dari itu lah perancangan proses pembentukan 9 karakter yang di kembangkan dengan diri sendirinya ; - Cinta tuhan dan segenap ciptaannya - Tanggungjawab,kedisplinan,kemandirian - Kejujuran/amanah, bijaksana - Hormat dan santun - Kasih sayang, kepedulian, dan kerja sama - Pecaya diri, kreatif, kerja keras, dan pantang menyerah - Keadilan dan kepemimpinan - Baik dan rendah hati - Toleransi, cinta damai, dan kesatuan pendidikan yang berhubungan dengan aturan dan tata tertib dalam berperilaku 3 sehari-hari pada anak usia dini adalah kedisiplinan. Penanaman karakter adalah usaha pembentukan sikap, sifat, ciri-ciri sebuah akhlaq tertentu melalui pembiasaan yang ditanamkan, dimunculkan, dilakukan, dan diperlihatkan,

    • Kategori: AKTIVITAS TK & PAUD
    • Penerbit: MITRA EDUKASI INDONESIA
    • Penulis: NUR ARIS
    • Berat Kotor: 100
    • ISBN: 9786021388464
    • Jumlah Halaman: 31
    • Ukuran: 26P x 19L x 1T x cm
    • Bahasa: Indonesia
    • Tahun: 2021
    • Jenis Cover: Soft Cover

Related Products

NABIKU TELADANKU Rp. 116.000
BACAIN Rp. 85.000
JAKA TINGKIR Rp. 14.000
PRINCESS AKMAL Rp. 15.500
BATU MENANGIS Rp. 14.000
PRINCESS AFWA Rp. 15.000
CINDELARAS Rp. 14.000
60 AKTIFITAS 3 Rp. 10.000